Fungsi protein bagi tubuh manusia~ Manusia sebagai makhluk ciptaan Allah yang paling sempurna di berkahi kelebihan yang lebuh di banding makhluk lain yakni berupa akal. Dengan akal tersebut manusia dapat membedakan mana yang baik dan mana yang buruk, dengan akal tersebut pula manusia juga dapat memakan makanan yang baik dan menghindari makanan yang buruk karena dapat merusak kesehatan manusia itu sendiri. Nah salah satu zat penting yang manusia butuhkan adalah protein, apa dan bagaimana serta apa saja fungsi protein bagi manusia? banyak sekali fungsi dan peranan dari protein sehingga tak dapat saya sebutkan satu persatu, untuk itu dalam artikel yang singkat ini saya hanya ingin menulis fungsi protein yang paling utama saja. Fungsi protein yang utama adalah untuk pembentukan enzim dan hormon, memperbaiki jaringan tubuh, dan regulasi proses tubuh
Protein juga membantu peran antibodi dalam tubuh manusia sehingga memungkinkan tubuh untuk lebih mampu melawan infeksi serta serangan virus yang dapat menyebabkan sakit. Protein berfungsi sebagai pemasok energi yang utama, ada beberapa jenis dari protein yang semuanya memiliki tugas mereka masih-masing untuk kebaikan manusia.
Manusia sangatlah membutuhkan protein untuk mencapai tujuan pemeliharaan serta pertumbuhan yang sehat dan tak mudah sakit. Protein lebih banyak dibutuhkan oleh bayi dan nak-anak kecil ketimbang manusia yang sudah dewasa agar mereka dapat tumbuh dengan sehat. Untuk itu bagi orang dewasa sekalipun juga sangat penting memastikan anda memiliki asupan protein harian yang cukup supaya tetap sehat dan tak gampang sakit.
Demikian semoga bermanfaat bagi anda yang membaca artikel ini.
No comments:
Post a Comment